ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Abu Musa Al-Asy’ari RA, Rasul SAW bersabda : وَإِنَّ فَضْلَ عَائِشَةَ عَلَى النِّسَاءِ كَفَضْلِ الثَّرِيدِ عَلَى سَائِرِ الطَّعَامِ “keutamaan Aisyah atas semua wanita seperti keutamaan tsarid atas segala makanan.” [HR Bukhari – Muslim] Catatan Alvers Lagu berjudul “Aisyah Istri Rasulullah” nampaknya mulai booming dan menjadi trending di youtube. Lagu yang menyajikan bagaimana romantisnya kehidupan ...

Mencermati semakin meluasnya wabah virus Covid-19 di berbagai wilayah di indonesia maka semua kaum muslimin dihimbau untuk melakukan Qunut nazilah agar terhindar dari bala’ bencana khususnya corona. Melaui surat edaran, himbauan ini disampaikan oleh Kemenag, PBNU, MUI bahkan Pondok Pesantren. [berbagai sumber] ...

Tidak hanya sekolah yang libur namun juga pelatihan, Car Free Day, majelis shalawat, ziarah, acara haul akbar bahkan sholat berjamaah di masjid-masjid di beberapa tempat diliburkan. Beberapa tempat wisata, dari wisata edukasi hingga wisata religi semua juga di tutup. Puskesmas hingga rumah sakitpun meniadakan jam besuk. menyikapi hal ini, masyarakat menanggapinya dengan berbeda-beda ...

Pernahkah anda alvers membaca status atau meme bertuliskan : Rasul SAW bersabda : “Di akhir zaman nanti akan banyak wabah dan penyakit melanda manusia di dunia, hanya umatku yang terhindar karena memelihara wudhunya. [(Katanya) HR Thabrani]? ...

ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Jundub ibn Abdillah al-Bajali RA, Nabi SAW bersabda: مَنْ صَلَّى الصُّبْحَ فَهُوَ فِي ذِمَّةِ اللَّهِ فَلَا يَطْلُبَنَّكُمْ اللَّهُ مِنْ ذِمَّتِهِ بِشَيْءٍ فَيُدْرِكَهُ فَيَكُبَّهُ فِي نَارِ جَهَنَّمَ Barang siapa yang melaksanakan shalat Subuh maka dia berada dalam jaminan Allah. Maka jangan sampai Allah menuntut kalian sesuatu apa pun pada jaminan-Nya. Karena barangsiapa yang Dia tuntut ...

Presiden AS Donald Trump di Gedung Putih, Pada hari Jumat waktu setempat mendeklarasikan Darurat Nasional Corona sebagai respons dari cepatnya penyebaran virus corona COVID-19 di AS. (14/3/2020) [CNBC Indonesia] Organisasi Kesehatan Dunia ( WHO) menyurati Presiden Joko Widodo untuk mendeklarasikan darurat nasional virus corona (10/3) [nasional kompas.com]. Di tengah kepanikan dunia, Lantas Apa yang harus kita lakukan? Sebagai orang yang ...

ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Abu Hurairah RA, Nabi SAW bersabda: لَقَدْ رَأَيْتُ رَجُلًا يَتَقَلَّبُ فِي الْجَنَّةِ فِي شَجَرَةٍ قَطَعَهَا مِنْ ظَهْرِ الطَّرِيقِ كَانَتْ تُؤْذِي النَّاسَ “Sungguh aku melihat seseorang mendapatkan kenikmatan di surga, karena memotong sebuah pohon di tengah jalan yang mengganggu manusia.” [HR Muslim] Catatan Alvers Di musim hujan seperti sekarang ini acap kali angin kencang merobohkan ...