SMA AN NUR

Y.P.P. AN-NUR merupakan yayasan Pendidikan yang berwawasan ke masa depan yang sanggup menjawab tantangan zaman yang didirikan pada tahun 1943 oleh seorang ulama’ Kharismatik yaitu K. H. ANWAR NUR dengan misi membentuk serta menghantar anak bangsa menjadi manusia yang berbudi luhur, berwawasan luas serta sanggup menghadapi tantangan yang muncul ditengah masyarakat (mencetak sholihin sholihat).

Sebagai Yayasan Pendidikan yang berwawasan kedepan maka kurikulumnya terdiri dari :

  1. Kurikulum Diniyah
  2. Kurikulum Pemerintah

Kedua kurikulum di atas dilaksanakan dengan seimbang yaitu kegiatan Diniyah dilakukan oleh Pesantren. Sementara kurikulum Pemerintah diselenggarakan oleh lembaga formal yaitu Sekolah.

Selayang Pandang

Input santri AN-NUR mempunyai latar belakang Pendidikan yang berbeda, ada yang berasal dari Madrasah Tsanawiyah ada yang berasal dari SMP serta didorong oleh keinginan orang tua santri yang bermacam-macam sehingga banyak santri yang memilih sekolah diluar Ponpes karena di Yayasan AN-NUR belum ada sekolah yang sesuai dengan minat mereka dan tidak kalah pentingnya, banyak diantara mereka yang tidak jadi masuk ke AN-NUR. Hal ini sangat disayangkan kenyataan-kenyataan seperti ini  memberikan inspirasi  kepada Pengasuh untuk mendirikan Lembaga Pendidikan yang sesuai dengan harapan masyarakat dan akhirnya tanggal 15 Juli 1989 berdirilah SMA AN-NUR yang pengelolanya dipercayakan oleh pengasuh kepada Bapak H. NUR HASAN MUSLICH, BA. Sebagai Kepala Sekolah.

Berdirinya SMA AN-NUR merupakan pengembangan lebih lanjut Yayasan  AN-NUR dibidang pendidikan formal yang sudah ada diantaranya Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah yang kedua-duanya di bawah naungan Departemen Agama, sementara SMP dan SMA AN-NUR berada di bawah naungan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Sehingga dengan demikian Yayasan Pondok Pesantren AN-NUR semakin dapat diterima oleh Masyarakat dari berbagai kalangan.

Sejak berdiri tanggal 01 juli 1989, SMA AN-NUR Bululawang terus menerus melakukan perbaikan dan perluasan lokasi sehingga sekarang SMA AN-NUR sudah memiliki gedung berlantai 2 dengan fasilitas yang sangat lengkap. Lokasi pertama di depan masjid AN-NUR sebagai cikal bakal SMA AN-NUR, sekarang difungsikan sebagai asrama Putri.

Lokasi SMA AN-NUR sekarang ini berada dilingkungan yang luas dan indah, asri dan damai sehingga sangat cocok untuk belajar. Menempati gedung bertingkat dengan fasilitas yang sangat lengkap, tentu saja sangat menunjang prestasi belajar siswa.

Visi

Unggul dalam pestasi dan pelaksanaan nilai ajaran agama untuk mewujudkan siswa yang sholeh dan sholihah.

Misi

  • Menumbuhkan penghayatan dan pengamalan ajaran Islam sebagai dasar mencetak siswa yang berkepribadian luhur.
  • Mengembangkan potensi akademik peserta didik secara optimal sesuai dengan bakat dan minat melalui proses pembelajaran.
  • Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif kepada peserta didik bidang ketrampilan sebagai modal untuk terjun ke dunia usaha.
  • Mengembangkan potensi peserta didik melalui kegiatan olah raga dan kurikuler lain untuk memupuk disiplin dan mengembangkan kreatifitas.
  • Mengoptimalkan kompetensi warga Sekolah dalam memberi pelayanan kepada siswa dan masyarakat dengan melibatkan warga.
  • Menerapkan manajemen partisipatif dengan melibatkan warga sekolah dan Stakeholders berdasar konsep School Based Management.

Gedung Sma An-Nur

Fasilitas & Syarat

1. Gedung yang sangat representatif.

2. Lab. kimia, Biologi, Fisika, Bahasa dan Komputer.

3. Semua kelas ber LCD Projektor.

4. Pengembangan Bakat & Minat

5. Asrama yang indah dan asri.

6. Hotspot area.

7. CCTV tiap kelas dan sudut gedung.

8. Bank BNI 46.

1. Pembelajaran berbasis IT.

2. Program pendalaman Bhs. Arab & Inggris.

3. Siswa/i diharuskan bawa laptop.

4. Studi Lapang (Cagar alam, Media Massa Kebun Percobaan, Hutan Lindung Industri Perusahaan).

5. Program Edu Patrol, tujuan mengontrol kehadiran siswa, konsultasi, pembayaran dan lain-lain secara Online.

1. Mengisi formulir pendaftaran online.

2. FC. STTB & SKHUN SD/MI 3 lembar.

3. FC. STTB & SKHUN SMP/Mts 3 lembar.

4. Pas foto hitam putih 3 x. 4 = 6 lembar.

5. Surat keterangan Lulus bila belum keluar.

6. Menyertakan NISN dari SMP/MTS.

7. FC. Kartu peserta Ujian UN SMP/MTs 3 lembar.

8.FC. Kartu Keluarga (KK) 3 Lembar.

9. FC. akte Kelahiran 3 lembar.

10. FC. Kartu Perlindungan Sosial (KPS).

11. FC. KTP orang tua.

12. Wajib bermukim diasrama Pondok Pesantren.

13. An-Nur 1, 2 dan 3.

Sambutan kepala Sekolah

Y.P.P. AN-NUR merupakan yayasan Pendidikan yang berwawasan ke masa depan yang sanggup menjawab tantangan zaman yang didirikan pada tahun 1943 oleh seorang ulama’ Kharismatik yaitu K. H. ANWAR NUR dengan misi membentuk serta menghantar anak bangsa menjadi manusia yang berbudi luhur, berwawasan luas serta sanggup menghadapi tantangan yang muncul ditengah masyarakat (mencetak sholihin sholihat).

Sebagai Yayasan Pendidikan yang berwawasan kedepan maka kurikulumnya terdiri dari :

  1. Kurikulum Diniyah
  2. Kurikulum Pemerintah

Kedua kurikulum di atas dilaksanakan dengan seimbang yaitu kegiatan Diniyah dilakukan oleh Pesantren. Sementara kurikulum Pemerintah diselenggarakan oleh lembaga formal yaitu Sekolah.

Selayang pandang

Input santri AN-NUR mempunyai latar belakang Pendidikan yang berbeda, ada yang berasal dari Madrasah Tsanawiyah ada yang berasal dari SMP serta didorong oleh keinginan orang tua santri yang bermacam-macam sehingga banyak santri yang memilih sekolah diluar Ponpes karena di Yayasan AN-NUR belum ada sekolah yang sesuai dengan minat mereka dan tidak kalah pentingnya, banyak diantara mereka yang tidak jadi masuk ke AN-NUR. Hal ini sangat disayangkan kenyataan-kenyataan seperti ini  memberikan inspirasi  kepada Pengasuh untuk mendirikan Lembaga Pendidikan yang sesuai dengan harapan masyarakat dan akhirnya tanggal 15 Juli 1989 berdirilah SMA AN-NUR yang pengelolanya dipercayakan oleh pengasuh kepada Bapak H. NUR HASAN MUSLICH, BA. Sebagai Kepala Sekolah.

Berdirinya SMA AN-NUR merupakan pengembangan lebih lanjut Yayasan  AN-NUR dibidang pendidikan formal yang sudah ada diantaranya Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah yang kedua-duanya di bawah naungan Departemen Agama, sementara SMP dan SMA AN-NUR berada di bawah naungan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Sehingga dengan demikian Yayasan Pondok Pesantren AN-NUR semakin dapat diterima oleh Masyarakat dari berbagai kalangan.

Sejak berdiri tanggal 01 juli 1989, SMA AN-NUR Bululawang terus menerus melakukan perbaikan dan perluasan lokasi sehingga sekarang SMA AN-NUR sudah memiliki gedung berlantai 2 dengan fasilitas yang sangat lengkap. Lokasi pertama di depan masjid AN-NUR sebagai cikal bakal SMA AN-NUR, sekarang difungsikan sebagai asrama Putri.

Lokasi SMA AN-NUR sekarang ini berada dilingkungan yang luas dan indah, asri dan damai sehingga sangat cocok untuk belajar. Menempati gedung bertingkat dengan fasilitas yang sangat lengkap, tentu saja sangat menunjang prestasi belajar siswa.

Visi :

Unggul dalam pestasi dan pelaksanaan nilai ajaran agama untuk mewujudkan siswa yang sholeh dan sholihah.

Misi :

  • Menumbuhkan penghayatan dan pengamalan ajaran Islam sebagai dasar mencetak siswa yang berkepribadian luhur.
  • Mengembangkan potensi akademik peserta didik secara optimal sesuai dengan bakat dan minat melalui proses pembelajaran.
  • Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif kepada peserta didik bidang ketrampilan sebagai modal untuk terjun ke dunia usaha.
  • Mengembangkan potensi peserta didik melalui kegiatan olah raga dan kurikuler lain untuk memupuk disiplin dan mengembangkan kreatifitas.
  • Mengoptimalkan kompetensi warga Sekolah dalam memberi pelayanan kepada siswa dan masyarakat dengan melibatkan warga.
  • Menerapkan manajemen partisipatif dengan melibatkan warga sekolah dan Stakeholders berdasar konsep School Based Management.

Gedung Sma An-Nur

Fasilitas & Syarat

1. Gedung yang sangat representatif.

2. Lab. kimia, Biologi, Fisika, Bahasa dan Komputer.

3. Semua kelas ber LCD Projektor.

4. Pengembangan Bakat & Minat

5. Asrama yang indah dan asri.

6. Hotspot area.

7. CCTV tiap kelas dan sudut gedung.

8. Bank BNI 46.

1. Pembelajaran berbasis IT.

2. Program pendalaman Bhs. Arab & Inggris.

3. Siswa/i diharuskan bawa laptop.

4. Studi Lapang (Cagar alam, Media Massa Kebun Percobaan, Hutan Lindung Industri Perusahaan).

5. Program Edu Patrol, tujuan mengontrol kehadiran siswa, konsultasi, pembayaran dan lain-lain secara Online.

1. Mengisi formulir pendaftaran online.

2. FC. STTB & SKHUN SD/MI 3 lembar.

3. FC. STTB & SKHUN SMP/Mts 3 lembar.

4. Pas foto hitam putih 3 x. 4 = 6 lembar.

5. Surat keterangan Lulus bila belum keluar.

6. Menyertakan NISN dari SMP/MTS.

7. FC. Kartu peserta Ujian UN SMP/MTs 3 lembar.

8.FC. Kartu Keluarga (KK) 3 Lembar.

9. FC. akte Kelahiran 3 lembar.

10. FC. Kartu Perlindungan Sosial (KPS).

11. FC. KTP orang tua.

12. Wajib bermukim diasrama Pondok Pesantren.

13. An-Nur 1, 2 dan 3.

Home
PSB
Search
Galeri
KONTAK