ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda: وَكُلُّ خَطْوَةٍ تَمْشِيهَا إِلَى الصَّلاَةِ صَدَقَةٌ “Setiap langkah berjalan untuk menunaikan shalat adalah sedekah.” [HR Muslim] Catatan Alvers “Naik lift memang enak tapi naik tangga lebih sehat” pesan ini terpampang di atas pintu lift sebuah Rumah Sakit di malang. Tatkala membaca pesan ini maka saya teringat dengan kesimpulan ...

CEMBURU PADA BIDADARI?ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Sahl bin Mu’adz dari bapaknya, Rasul SAW bersabda: مَنْ كَظَمَ غَيْظًا وَهُوَ قَادِرٌ عَلَى أَنْ يُنْفِذَهُ دَعَاهُ اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ عَلَى رُءُوسِ الْخَلَائِقِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ حَتَّى يُخَيِّرَهُ اللَّهُ مِنْ الْحُورِ الْعِينِ مَا شَاءَ Barang siapa menahan emosinya padahal ia sanggup untuk melampiaskannya, maka kelak Allah Azza wa jalla akan memanggilnya pada hari ...

Shalat dan Tatacara Mengqadanya Peristiwa Isra’ Nabi membawa misi penting dalam Agama Islam, yaitu kewajiban Shalat lima waktu dalam sehari-semalam. Shalat wajib dilakukan oleh umat Islam yang baligh, berakal dan tidak sedang udzur seperti haidl bagi wanita. Kewajiban shalat ini tidak gugur selama nyawa masih di kandung badan. Artinya, saat sakitpun, kita tetap wajib menjalankan shalat, tapi dengan cara yang ...

Manfaat Miras ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Ibnu Umar RA, Nabi SAW bersabda : مَنْ شَرِبَ الْخَمْرَ فِي الدُّنْيَا حُرِمَهَا فِي الْآخِرَةِ Barang siapa meminum khamr (miras) di dunia maka ia terhalang dari menimum khamr di akhirat. [HR Muslim] Catatan Alvers Dengan alasan memperhatikan budaya serta kearifan lokal, Industri minuman keras telah resmi dimasukkan oleh presiden dalam Daftar Positif ...

Fenomena Gempa LangitONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Ibnu Abbas RA, Rasul ﷺ bersabda : مَلَكٌ مِنْ الْمَلَائِكَةِ مُوَكَّلٌ بِالسَّحَابِ مَعَهُ مخاريق مِنْ نَارٍ يَسُوقُ بِهَا السَّحَابَ حَيْثُ شَاءَ اللَّهُ (Ar-ra’du ; Petir) adalah malaikat yang diberi tugas mengurus awan dan ia membawa cambuk dari api yang menggiring awan sesuai dengan kehendak Allah. [HR Turmudzi] Catatan Alvers Suara dentuman keras ...

Kiat Menjauhkan SetanONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan bahwa Rasul ﷺ bersabda : قُلْ بِسْمِ اللَّهِ فَإِنَّكَ إِذَا قُلْتَ ذَلِكَ تَصَاغَرَ حَتَّى يَكُونَ مِثْلَ الذُّبَابِ “Ucapkanlah “Bismillah”. Jika engkau mengucapkannya maka setan akan mengecil sampai-sampai dia menjadi seperti lalat.” [HR Abu Daud] Catatan Alvers Kita sepakat, bahwa kita harus menjauhi setan karena ia adalah musuh manusia. Allah SWT berfirman : إِنَّ ...

ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Jabir bin Abdillah RA, Rasul ﷺ bersabda : إِنَّ اللَّهَ لَمْ يَبْعَثْنِي مُعَنِّتًا وَلَا مُتَعَنِّتًا وَلَكِنْ بَعَثَنِي مُعَلِّمًا مُيَسِّرًا Sesungguhnya Allah tidak mengutusku untuk memberatkan orang lain atau menyakitinya, akan tetapi Allah mengutusku sebagai seorang guru (pengajar) yang memudahkan urusan”. [HR Muslim] Catatan Alvers Guru adalah profesi yang sangat mulia, betapa tidak Rasul SAW ...

ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Aisyah RA, Rasul SAW bersabda : مَا عَمِلَ آدَمِيٌّ مِنْ عَمَلٍ يَوْمَ النَّحْرِ أَحَبَّ إِلَى اللَّهِ مِنْ إِهْرَاقِ الدَّمِ إِنَّهَا لَتَأْتِي يَوْمَ الْقِيَامَةِ بِقُرُونِهَا وَأَشْعَارِهَا وَأَظْلَافِهَا وَأَنَّ الدَّمَ لَيَقَعُ مِنْ اللَّهِ بِمَكَانٍ قَبْلَ أَنْ يَقَعَ مِنْ الْأَرْضِ فَطِيبُوا بِهَا نَفْسًا Tidak ada amalan anak adam yang lebih dicintai Allah pada hari raya kurban kecuali ...

ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Ibnu Umar RA, Rasul SAW bersabda : مَا مِنْ أَيَّامٍ أَعْظَمُ عِنْدَ اللَّهِ وَلَا أَحَبُّ إِلَيْهِ مِنْ الْعَمَلِ فِيهِنَّ مِنْ هَذِهِ الْأَيَّامِ الْعَشْرِ فَأَكْثِرُوا فِيهِنَّ مِنْ التَّهْلِيلِ وَالتَّكْبِيرِ وَالتَّحْمِيدِ Tidak ada hari yang lebih agung dan lebih dicintai Allah untuk berbuat kebajikan di dalamnya daripada amalan yang dikerjakan pada sepuluh hari (awal Dzulhijjah) ini. ...

ONE DAY ONE HADITH Diriwayatkan dari Amir bin Rabi’ah RA, ia berkata : أَنَّ امْرَأَةً مِنْ بَنِي فَزَارَةَ تَزَوَّجَتْ عَلَى نَعْلَيْنِ فَقَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَرَضِيتِ مِنْ نَفْسِكِ وَمَالِكِ بِنَعْلَيْنِ قَالَتْ نَعَمْ قَالَ فَأَجَازَهُ Terdapat seorang perempuan dari Bani Fazarah yang dinikahkan dengan mahar sepasang sandal. Rasulullah SAW bertanya, “Apakah engkau ridha dari dirimu dan hartamu dengan ...